...

FAQ

Tanya jawab seputar siklus hibah spesies karismatik

8. Bolehkah berkonsorsium dengan mitra aktif TFCA?
Boleh selama memungkinkan.
9. Untuk proposal yang terkait dengan Sustainability, bisakah bila wilayah kerja yang diusulkan bukan wilayah kerja mitra TFCA-Sumatera?
Prioritas akan diberikan untuk memperkuat dampak dan keberlanjutan proyek mitra TFCA-Sumatera yang telah selesai yang memerlukan dukungan untuk memastikan keberlanjutan program, baik berupa dukungan terkait menghadirkan dampak sosial ekonomi pada masyarakat; buy in dari pemangku kepentingan (stakeholder) kunci untuk melanjutkan kemanfaatan proyek baik melalui pendanaan, pengembangan kebijakan, dsb; dukungan untuk menjadikan intervensi proyek sebagai kebijakan pemerintah yang mengarah pada perbaikan upaya konservasi; serta dukungan pada pencapaian indikator kinerja utama pemerintah di daerah yang diintervensi
10. Dimana saya bisa mendapatkan file yang dibutuhkan?
Sila diakses https://s.id/SH10TFCASumatera. File yang dimaksud dapat dunduh dengan cara mengklik pada file yang dimaksud.
11. Saya tidak dapat mengunduh form dan dokumen yang diperlukan. Bagaimana caranya untuk mendapatkan dokumen tersebut?
Beberapa peramban / browser tidak dapat mengunduh file yang tersedia. Coba menggunakan browser atau perangkat lain untuk mengunduhnya. Bila tidak berhasil, sila kontak administrator di tfcasumatera@tfcasumatera.org.
12. Kemana proposal harus dikirimkan?
Proposal harap dikirimkan via email ke: tfcasumatera@tfcasumatera.org selambatnya pada 12 Juni 2022 pukul 23:59 WIB